Semua Tentang Sepakbola di Dunia

Pages

Kamis, 13 Februari 2014

Madjesky Stadium


Stadion Madejski merupakan stadion sepak bola dan rugbi yang terletak di ReadingBerkshire Inggris. Stadion ini merupakan kandang klub sepak bola Reading F.C. dan klub rugby London Irish R.F.C.
Stadion ini memiliki bentuk mangkok dengan kapasitas 24.161 tempat duduk, dan mempunyai julukan Mad Stad.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
Blogger Templates